KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR SISWA
- Senin, 28 Februari 2022
- Admin
- 0 komentar
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Kepada Yth.
Kepala SD/MI
Di Yogyakarta
Dengan memperhatikan perkembangan kasus positif Covid 19 saat ini serta untuk mencegah penularan Covid 19 maka untuk pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar secara tatap muka pada jenjang SD/MI (sambil menunggu Surat Edaran resmi dari Walikota) mulai :
Hari : Selasa
Tanggal : 1 s.d 7 Maret 2022
Seluruh sekolah utk melaksanakan PTM
Secara DARING
Demikian atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
Wassalaamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Yogyakarta, 28 Februari 2022
Kepala Dinas
TTD
Budi Santosa Asrori,SE.M.Si.